Proses perlu dikelola karena dalam sebuah
proses membutuhkan beberapa sumber daya untuk menyelesaikan tugasnya. Sumber
daya tersebut dapat berupa CPU time, memori, berkas-berkas, dan
perangkat-perangkat I/O. Perkembangan sistem komputer mendatang adalah menuju ke
sistem multi-processing, multiprogramming, terdistribusi dan paralel yang
mengharuskan adanya proses-proses yang berjalan bersama dalam waktu yang
bersamaan. Hal demikian merupakan
masalah yang perlu diperhatikan oleh perancang sistem operasi. Kondisi dimana
pada saat yang bersamaan terdapat lebih dari satu proses, hal itu disebut
dengan kongkurensi (proses-proses yang kongkuren).
Proses-proses yang
mengalami kongkuren dapat berdiri sendiri (independen) atau dapat saling
berinteraksi, sehingga membutuhkan sinkronisasi atau koordinasi proses yang
baik. Proses tersebut tidak lepas dari peran prosesor sebagai pengendali dari
berjalannya sebuah proses. Sebagai gambaran besarnya langkah inputan supaya menjadi sebuah
keluaran melalui tahapan sebagai berikut :
Power supplay menyediakan arus listrik untuk berbagai peralatan CPU
power supplay mengkonversi listrik yang memiliki arus AC (arus bolak balik) menjadi
arus DC (arus searah/retap). Kualitas power supplay menentukan kwalitas kinerja
komputer. Daya sebesar 300-400 wat yang disalurkan power supplay biasanya cukup
bagi komputer yang digunakan untuk pengetikan ataupun grafik. Sementara, daya
400-500 watt dibutuhkan jika komputer bekerja menggunakan banyak menggunakan
Periferal (unit tambahan).
VGA Card adalah komponen yang tugasnya memroses dan menghasilkan tampilan secara visual dari komputer. Semakin tinggi kemampuan VGA Card, maka semakin halus tampilan visual komputer ke monitor. Komputer harus memiliki VGA Card . VGA Card adalah komponen yang tugasnya menghasilkan tampilan secara visual dari komputer. Semakin tinggi kemampuan VGA Card, maka semakin halus tampilan visual komputer ke monitor. VGA merupakan standar grafis terakhir yang diikuti oleh mayoritas pabrik pembuat kartu grafis komputer. Tampilan Windows sampai sekarang masih menggunakan modus VGA karena didukung oleh banyak produsen monitor dan kartu grafis.
d. Sound Card
Sound card adalah perangkat multimedia yang berfungsi untuk mengolah suara pada komputer
Input / Output Card ( I/O Card ) adalah sebuah kartu elektronik yang berfungsi menghubungkan antara motherboard dengan unit masukan dan unit keluaran. I/O Card juga berfungsi menghubungkan motherboard dan hard disk serta floppy disk drive.
Berdasarkan gambar di atas, sebuah inputan akan melintasi dua jalur
utama yakni CPU (processor) dan main memory sebelum menjadi keluaran. CPU memiliki
beberapa bagian, begitu pula main memory. Untuk lebih jelasnya akan dipaparkan
dalam pembahasan berikutnya.
Perangkat Pembantu Tahap Pemrosesan
Sebelum membahas komponen utama dari CPU diatas, ada
beberapa perangkat pemroses yang memiliki tugas khusus dan berperan penting
dalam membantu proses sebelum dan sesudah diolah oleh prosesor. Beberapa
perangkat tersebut sebagai berikut :
a.
Power Supply
b. Motherboard
Motherboard adalah papan rangkaian utama komputer
untuk memasang processor, memory dan perangkat lainnya.
c. VGA Card
VGA Card adalah komponen yang tugasnya memroses dan menghasilkan tampilan secara visual dari komputer. Semakin tinggi kemampuan VGA Card, maka semakin halus tampilan visual komputer ke monitor. Komputer harus memiliki VGA Card . VGA Card adalah komponen yang tugasnya menghasilkan tampilan secara visual dari komputer. Semakin tinggi kemampuan VGA Card, maka semakin halus tampilan visual komputer ke monitor. VGA merupakan standar grafis terakhir yang diikuti oleh mayoritas pabrik pembuat kartu grafis komputer. Tampilan Windows sampai sekarang masih menggunakan modus VGA karena didukung oleh banyak produsen monitor dan kartu grafis.
Sound card adalah perangkat multimedia yang berfungsi untuk mengolah suara pada komputer
e. I/O Card
Input / Output Card ( I/O Card ) adalah sebuah kartu elektronik yang berfungsi menghubungkan antara motherboard dengan unit masukan dan unit keluaran. I/O Card juga berfungsi menghubungkan motherboard dan hard disk serta floppy disk drive.
Referensi: Makalah kelompok 3 PTI IF 1 B UIN SGD Bandung 2014
0 komentar:
Posting Komentar